Lapas Narkotika Kelas II-A Pamekasan Sukses Jalankan Program Rehabilitasi Tahap III Bagi WBP

Avatar

- Wartawan

Senin, 30 Oktober 2023 - 13:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Prosesi lepas kenang Kepala Lapas Narkotika Kelas II-A Pamekasan.

Prosesi lepas kenang Kepala Lapas Narkotika Kelas II-A Pamekasan.

PAMEKASAN, KLIKMADURA – Lapas Narkotika Kelas II-A Pamekasan berhasil menjalankan program rehabilitasi sosial bagi warga binaan pemasyarakatan (WBP) Tahap III. Kegiatan tersebut berjalan selama 6 bulan dan diikuti 150 narapidana.

Plt Kepala Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan Edy Junaidi menyampaikan, proses WBP tahun 2023 berjalan dengan sukses. Sebanyak 150 peserta berhasil mengikuti program tersebut dengan baik.

Program rehabilitasi pemasyarakatan merupakan program dari Direktorat Jendral Pemasyarakatan. Tujuannya, untuk memperbaiki prilaku narapidana yang pola hidupnya ketergantungan pada narkoba.

“Program Kegiatan itu banyak sekali, dimulai dari pemilihan warga binaan yang pantas mengikuti program rehab (screaning), kemudian dilanjutkan dengan penilaian untuk mengukur kemampuan mengikuti program rebah (asesmen).” Ucapnya

BACA JUGA :  BPBD Pamekasan Minta Warga Pesisir Waspada Banjir Rob

Lanjut Edy, setelah tahap asesmen, peserta yang ikut dalam pelaksanaan program rehabilitasi tersebut dilakukan proses tretmen atau disebut dengan pembinaan keagamaan,fisik dan intelektual.

Tujuannya, untuk merubah jati diri yang semula ketergantungan pada narkoba menjadi manusia normal tanpa narkoba,

“Tahapan proses itu sudah dilakukan dengan semaksimal mungkin dan alhamdulillah hasilnya semua sangat memuaskan,” tungkasnya. (ibl/diend)

Berita Terkait

Semarakkan Ramadan, PLN UP3 Madura Santuni Anak Yatim dan Guru Ngaji
Semarakkan Bulan Suci Ramadan, IWO Pamekasan Bagikan 500 Takjil
PLN UP3 Madura Siaga di Bulan Ramadan, Rabas Jaringan Malam Hari Agar Ibadah Masyarakat Lancar
IWO Pamekasan Bakal Bagikan 500 Takjil di Bulan Ramadan
Peserta BTS di SMPN 2 Larangan Siap Juarai Kompetisi
Siap Taklukkan Era Digital, Puluhan Siswa Dalami Ilmu Broadcasting di SMPN 1 Larangan
KURIRBAIK.ID Resmi Beroperasi, Siap Layani Kebutuhan Anak Muda hingga Emak-emak di Pamekasan
Mengharukan! Puluhan Santri SDIT Multazam Pamekasan Diwisuda Alquran Metode Ummi

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:32 WIB

Semarakkan Ramadan, PLN UP3 Madura Santuni Anak Yatim dan Guru Ngaji

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:52 WIB

Semarakkan Bulan Suci Ramadan, IWO Pamekasan Bagikan 500 Takjil

Kamis, 6 Maret 2025 - 04:40 WIB

PLN UP3 Madura Siaga di Bulan Ramadan, Rabas Jaringan Malam Hari Agar Ibadah Masyarakat Lancar

Senin, 24 Februari 2025 - 10:29 WIB

IWO Pamekasan Bakal Bagikan 500 Takjil di Bulan Ramadan

Sabtu, 22 Februari 2025 - 13:49 WIB

Peserta BTS di SMPN 2 Larangan Siap Juarai Kompetisi

Berita Terbaru

Kapolres Sampang AKBP Hartono didampingi Kasatreskrim AKP Safril Selfianto dan KBO Intel Ipda Suriyo foto bersama perwakilan Klik Madura Muksin Iksan usai silaturrahim.

Sampang

Klik Madura-Polres Sampang Pererat Sinergitas dan Kolaborasi

Jumat, 14 Mar 2025 - 22:13 WIB

Pengurus IWO Pamekasan foto bersama usai bagi-bagi takjil. (KLIKMADURA)

Pamekasan

Semarakkan Bulan Suci Ramadan, IWO Pamekasan Bagikan 500 Takjil

Selasa, 11 Mar 2025 - 09:52 WIB

Opini

Bubarkan Uniba Madura!

Jumat, 7 Mar 2025 - 22:14 WIB