HUT ke-77 Bhayangkara, TNI-Polri Solid Ayomi Masyarakat dan Jaga NKRI

Avatar

- Wartawan

Senin, 3 Juli 2023 - 17:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Sumenep Akbp Edo Satya Kentriko salam komando bersama Dandim 0827 Sumenep Letkol Czi Donny Pramudya Mahardi usai mendapat kejutan dari keluarga besar Kodim Sumenep.

Kapolres Sumenep Akbp Edo Satya Kentriko salam komando bersama Dandim 0827 Sumenep Letkol Czi Donny Pramudya Mahardi usai mendapat kejutan dari keluarga besar Kodim Sumenep.

SUMENEP, klikmadura.id Komando Distrik Militer (Kodim) 0827 Sumenep, Madura, Jawa Timur, memberikan kejutan spesial untuk Polres Sumenep pada momen HUT ke-77 Bhayangkara. Rombongan Kodim 0827 yang dipimpin langsung Dandim Letkol Czi Donny Pramudya Mahardi berbondong-bondong datang ke mapolres dengan memberikan ucapan sekaligus tumpengan. Kedatangan korpa berbaju loreng itu disambut hangat jajaran polres. “Kejutan ini sebagai wujud solidaritas dan soliditas TNI-Polri dalam menjalankan tugas sebagai abdi negara,” tutur Dandim 0827 Sumenep Letkol Czi Donny Pramudya Mahardi, Senin (03/02/2023). Donny sapaan akrabnya mewakili jajaran Kodim 0827 Sumenep ucapkan selamat ulang tahun ke 77 Bhayangkara. Diharapkan, Polri semakin jaya dan semakin maju di dalam bersama-sama mengawal NKRI.
BACA JUGA :  Lima Pejabat Eselon II Dimutasi, Bupati Fauzi: Bentuk Penyegaran dan Akselerasi ke Arah yang Lebih Bagus
“Sesuai dengan tema HUT Bhayangkara kali ini, Polri Presisi untuk Negeri, Pemilu Damai Menuju Indonesia Maju” ujar Donny. Donny juga mendoakan agar Polri semakin dicintai masyarakat dan bisa semakin jaya bersama TNI. Sekaligus memperkuat sinergitas dalam menjaga keutuhan NKRI. Menurut Donny, saat ini TNI-Polri hingga tingkat paling bawah tetap bersinergi dan saling menguatkan. Khususnya, dalam memberikan pengayoman serta pendampingan pada masyarakat. (fix/diend)

Berita Terkait

BTN-Perumdam Tirta Jaya Pamekasan Teken MoU, Beri Solusi Layanan Perbankan untuk Karyawan
Kronologis Lengkap Seorang Ibu di Sumenep Bujuk Anaknya Layani Birahi Oknum Kepsek
Bupati Sumenep Revisi Perbup Penatausahaan Pembelian Tembakau, Sampel Tak Boleh Lebih 1 Kg dan Wajib Dibeli
NasDem Dikabarkan Rekomendasi Achmad Fauzi Nyalon Bupati, Begini Tanggapan DPD NasDem Sumenep
Motivasi Santri Melanjutkan Pendidikan Tinggi, KKN IAIN Madura Posko 6 Gelar Sharing Sesion
NasDem Sumenep Sebut Rekomendasi Pasangan Achmad Fauzi – KH. Imam Hasyim di Luar Prediksi
Ditunjuk Megawati Jadi Bacawabup Achmad Fauzi, Ternyata KH. Imam Hasyim Bukan Orang Sembarangan
Pragaan Fair 2024 Meriah, Angkat Tema Menjaga Tradisi Menumbuhkan Ekonomi

Berita Terkait

Rabu, 4 September 2024 - 22:12 WIB

BTN-Perumdam Tirta Jaya Pamekasan Teken MoU, Beri Solusi Layanan Perbankan untuk Karyawan

Selasa, 3 September 2024 - 15:11 WIB

Kronologis Lengkap Seorang Ibu di Sumenep Bujuk Anaknya Layani Birahi Oknum Kepsek

Rabu, 14 Agustus 2024 - 10:18 WIB

Bupati Sumenep Revisi Perbup Penatausahaan Pembelian Tembakau, Sampel Tak Boleh Lebih 1 Kg dan Wajib Dibeli

Selasa, 13 Agustus 2024 - 12:10 WIB

NasDem Dikabarkan Rekomendasi Achmad Fauzi Nyalon Bupati, Begini Tanggapan DPD NasDem Sumenep

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 06:17 WIB

Motivasi Santri Melanjutkan Pendidikan Tinggi, KKN IAIN Madura Posko 6 Gelar Sharing Sesion

Berita Terbaru