Mutasi Jabatan di Sumenep Tunggu Rekomendasi KASN

Avatar

- Wartawan

Rabu, 7 Juni 2023 - 21:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Sumenep Achmad Fauzi saat diwawacara sejumlah awak media.

Bupati Sumenep Achmad Fauzi saat diwawacara sejumlah awak media.

SUMENEP, klikmadura.id – Sebanyak 21 aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemkab Sumenep mengikuti uji kompetensi jabatan fungsional kepegawaian. Meski demikian, mutasi belum dilakukan lantaran rekomendasi dari Komite Aparatur Sipil Negara (KASN) belym turun. “Sampai sekarang saya belum mendapat rekomendasi itu. Kalau turun besok, saya tancap gas langsung hari itu juga,” kata Bupati Achmad Fauzi, Rabu (07/06/2023). Pemkab Sumenep akan melakukan mutasi jabatan untuk eselon II di beberapa OPD. Sejumlah posisi juga akan mengalami pergeseran. Bupati Fauzi menyampaikan, mutasi dan rotasi dilakukan untuk memenuhi kekosongan jabatan dan penyegaran. Tujuannya, untuk mendorong peningkatan kinerja yang lebih baik.
BACA JUGA :  Tiga Jabatan Strategis Tak Miliki Pejabat Definitif, Dewan Minta Eksekutif Tidak Asal Pilih
“Juga untuk mengombinasikan kolaborasi dan sinergitas antar OPD untuk mencapai cita-cita kemajuan Sumenep,” kata pria yang baru terpilih sebagai Ketua Percasi Jatim itu. Ketua DPRD Sumenep Abd. Hamid Ali Munir mengatakan, mutasi jabatan itu merupakan hak prerogatif bupati. Hanya, dia menyarankan agar dalam mutasi jabatan itu, perlu diisi orang-orang mumpuni. “Harus diisi orang-orang yang memiliki keahlian dan etos kerja tinggi,” katanya. Pengamat Politik Sumenep Imam Hidayat mengatakan, poin penting dalam mutasi jabatan adalah moral. Selain moral, pejabat itu harus memiliki kemampuan secara manajerial serta kepekaan sosial.
BACA JUGA :  Panwascam Sapeken Diduga Langgar SOP, Aktivis Kepung Kantor Bawaslu
“Pejabat itu harus memiliki cara menyelesaikan masalah dengan baik sehingga memberikan dampak perkembangan signifikan terhadap OPD yang dipimpin. (fix/diend)

Berita Terkait

BTN-Perumdam Tirta Jaya Pamekasan Teken MoU, Beri Solusi Layanan Perbankan untuk Karyawan
Kronologis Lengkap Seorang Ibu di Sumenep Bujuk Anaknya Layani Birahi Oknum Kepsek
Bupati Sumenep Revisi Perbup Penatausahaan Pembelian Tembakau, Sampel Tak Boleh Lebih 1 Kg dan Wajib Dibeli
NasDem Dikabarkan Rekomendasi Achmad Fauzi Nyalon Bupati, Begini Tanggapan DPD NasDem Sumenep
Motivasi Santri Melanjutkan Pendidikan Tinggi, KKN IAIN Madura Posko 6 Gelar Sharing Sesion
NasDem Sumenep Sebut Rekomendasi Pasangan Achmad Fauzi – KH. Imam Hasyim di Luar Prediksi
Ditunjuk Megawati Jadi Bacawabup Achmad Fauzi, Ternyata KH. Imam Hasyim Bukan Orang Sembarangan
Pragaan Fair 2024 Meriah, Angkat Tema Menjaga Tradisi Menumbuhkan Ekonomi

Berita Terkait

Rabu, 4 September 2024 - 22:12 WIB

BTN-Perumdam Tirta Jaya Pamekasan Teken MoU, Beri Solusi Layanan Perbankan untuk Karyawan

Selasa, 3 September 2024 - 15:11 WIB

Kronologis Lengkap Seorang Ibu di Sumenep Bujuk Anaknya Layani Birahi Oknum Kepsek

Rabu, 14 Agustus 2024 - 10:18 WIB

Bupati Sumenep Revisi Perbup Penatausahaan Pembelian Tembakau, Sampel Tak Boleh Lebih 1 Kg dan Wajib Dibeli

Selasa, 13 Agustus 2024 - 12:10 WIB

NasDem Dikabarkan Rekomendasi Achmad Fauzi Nyalon Bupati, Begini Tanggapan DPD NasDem Sumenep

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 06:17 WIB

Motivasi Santri Melanjutkan Pendidikan Tinggi, KKN IAIN Madura Posko 6 Gelar Sharing Sesion

Berita Terbaru